• Jelajahi

    Copyright © Caibernews.com
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Menu Bawah

    HEADER BLOG

     


    Bupati Luwu Gelar Coffee Morning Bahas Sampah dan Rekrutmen Tenaga Kerja

    Editor_Zn
    21 Apr 2025, 20.14 WIB Last Updated 2025-04-21T12:16:01Z

    Caibernews.com,LUWU – Bupati Luwu, H. Patahudding, menggelar coffee morning di Rumah Jabatan Bupati, Kelurahan Pammanu, Belopa Utara, Senin (21/4/2025). Kegiatan ini dihadiri Ketua DPRD Ahmad Gazali, Sekda H. Sulaiman, serta para kepala SKPD.


    Pertemuan membahas isu prioritas seperti penanganan sampah, percepatan pembangunan, layanan publik, dan rekrutmen tenaga kerja di tiga perusahaan besar di Luwu.


    Bupati menekankan pentingnya kebersihan, penataan lingkungan kantor, serta mengutamakan tenaga kerja lokal. Ia juga meminta Bappeda menyiapkan strategi peningkatan skill SDM agar siap bersaing di dunia kerja.


    Selain itu, turut dibahas target PAD dan penyelesaian polemik lahan masyarakat. Pertemuan dipandu oleh Sekda dan menghasilkan beberapa kesepakatan percepatan pembangunan.(*)





    Komentar

    Tampilkan

    Berita Lainnya

    Nasional

    +